Tarif Tol Lampung, Ruas Bakauheni – Terbanggi Besar

Tarif Tol Lampung, Ruas Bakauheni – Terbanggi Besar – Selamat, Lampung kini sudah punya jalur Tol. Tol adalah jalan cepat tanpa hambatan yang dibangun atas arahan Presiden Joko Widodo sejak 2015 lalu. Tol ini merupakan pertama yang ada di Lampung, dan kini masyarakat sudah bisa menikmati jalur tol tersebut.
Jalur Tol ini akan menghubungi sejak mobil angkutan turun dari Dermaga atau Pelabuhan Bakauheni. Tujuannya Bakauheni – Terbanggi Besar sebagai ruas pertama. Lalu, Terbanggi Besar – Mesuji sebagai ruas ke dua. Jadi jalur tol ini akan menghubungkan Bakauheni hingga Mesuji dan akan menyambung ke Palembang hingga Aceh.
Tarif Tol Lampung pun dinilai masih tergolong murah. Tarif Tol Lampung yang baru bisa digunakan adalah ruas Bakauheni – Terbanggi Besar. Tarif Tol ini juga telah diinformasikan ke beberapa media bahkan sudah sampai ke masyarakat. Berapa Tarif Tol Lampung, Ruas Bakauheni ke Terbanggi Besar, berikut kisarannya :
Tarif Tol Lampung, Ruas Bakauheni – Terbanggi Besar

Baca : Harga Tiket Bus Damri, Online, Agen dan Jadwal Lengkap

Tarif Tol Lampung Untuk Golongan 1 dari Bakauheni meliputi sedan, jip, pikap atau truk kecil, dan bus :
§  Ruas Kalianda : 12.000
§  Ruas Sidomulyo : 22.000
§  Ruas Lematang : 24.000
§  Ruas Kota Baru : 32.000
§  Ruas Branti : 38.000
§  Ruas Kota Metro : 41.000
§  Ruas Gunung Sugih : 44.000
§  Ruas Terbanggi Besar : 47.000
Tarif Tol Lampung Untuk Golongan 2 dari Bakauheni meliputi kendaraan truk dengan dua gandar :
§  Ruas Kalianda : 18.000
§  Ruas Sidomulyo : 34.000
§  Ruas Lematang : 37.000
§  Ruas Kota Baru : 49.000
§  Ruas Branti : 58.000
§  Ruas Kota Metro : 62.000
§  Ruas Gunung Sugih : 67.000
§  Ruas Terbanggi Besar : 72.000
Tarif Tol Lampung Untuk Golongan 3 dari Bakauheni meliputi kendaraan truk dengan tiga gandar :
§  Ruas Kalianda : 24.000
§  Ruas Sidomulyo : 43.000
§  Ruas Lematang : 47.000
§  Ruas Kota Baru : 63.000
§  Ruas Branti : 75.000
§  Ruas Kota Metro : 81.000
§  Ruas Gunung Sugih : 86.000
§  Ruas Terbanggi Besar : 92.000
Tarif Tol Lampung Untuk Golongan 4 dari Bakauheni meliputi kendaraan truk dengan empat gandar :
§  Ruas Kalianda : 30.000
§  Ruas Sidomulyo : 54.000
§  Ruas Lematang : 59.000
§  Ruas Kota Baru : 79.000
§  Ruas Branti : 94.000
§  Ruas Kota Metro : 101.000
§  Ruas Gunung Sugih : 108.000
§  Ruas Terbanggi Besar : 115.000
Tarif Tol Lampung Untuk Golongan 5 dari Bakauheni meliputi kendaraan truk dengan lima gandar :
§  Ruas Kalianda : 36.000
§  Ruas Sidomulyo : 65.000
§  Ruas Lematang : 71.000
§  Ruas Kota Baru : 95.000
§  Ruas Branti : 113.000
§  Ruas Kota Metro : 122.000
§  Ruas Gunung Sugih : 130.000
§  Ruas Terbanggi Besar : 139.000

Nah itu dia tarif tol Lampung ruas Bakauheni – Terbanggi Besar yang sudah bisa kita nikmati. Selamat mencoba.

Biasakan Tulis Komentar Usai Membaca